PLTS (Panel Surya) | Peraturan Menteri ESDM TERBARU No 26 Tahun 2021 | Edisi Alat Elektrik
Ini adalah penjelasan mengenai aturan pemerintah melalui Permen ESDM No. 26 tahun 2021 yang baru saja di rilis terkait pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) atap. Apa saja aturan baru yang menguntungkan bagi pengguna PLTS Atap dan apa saja yang perlu di perhatikan bagi masyarakat yang ingin pasang PLTS atas.
Comments
Post a Comment